Jl. Palagan Tentara Pelajar, km.15 Purwobinangun, Pakem, Sleman, Yogyakarta, 55582
Phone 0274-895954, Fax 0274-896080
bbpsikjogja@menlhk.go.id

Category: Berita Terkini

KOORDINASI PERSIAPAN RHL BBPSIK – BPDAS SOP

BBPSIK Jogja – BBPSIK bersama BPDAS Serayu Opak Progo menyelenggarakan koordinasi persiapan pelaksanaan Rehabilitasi Hutan dan Lahan (RHL) di areal KHDTK Blok Playen Gunungkidul, Rabu (28/02/2024). Rapat dipimpin oleh Kepala Seksi RHL Balai Pemanfaatan Daerah Aliran Sungai (BPDAS) Serayu Opak Progo, Agung Widiatmoko, S.Hut,M.Eng dan tim; serta dihadiri oleh perwakilan dari BBPSIK yang terdiri atas…
Read more

10.000 BIBIT TANAMAN ATSIRI DI KHDTK PLAYEN GUNUNGKIDUL SIAP TANAM

BBPSIK Jogja – Tim Validasi Standar Pemanfaatan Hasil Hutan Minyak Atsiri di Kawasan Hutan Dengan Tujuan Khusus (KHDTK) Blok Playen Kabupaten Gunungkidul, mengadakan kegiatan persiapan penanaman tanaman penghasil minyak atsiri (26-27 Februari 2024). Tanaman atsiri yang dipilih adalah akar wangi atau yang dikenal vetiver. Terdapat 2 (dua) manfaat dari penanaman akar wangi (vetiver) di KHDTK…
Read more

KEPALA BBPSIK IKUTI KEMERIAHAN HARI PERS

BBPSIK Jogja – Kepala BBPSIK menghadiri peringatan Hari Pers Nasional (HPN) yang berlokasi di kantor DPAD DIY bersama Harian Jogja dan sponsor, Jumat pagi (23/02/24). Dalam kesempatan tersebut, Kepala BBPSIK dan tim mengawali kegiatan dengan senam bersama, kemudian dilanjutkan dengan penanaman bibit tanaman simbolis, talkshow dan pembagian door prize, serta tur diorama arsip Jogja. BBPSIK…
Read more

BBPSIK MENDAPATKAN PENGHARGAAN

BBPSIK Jogja – Awal tahun yang menggembirakan, dari 7 satuan kerja Kementerian LHK yang berada di wilayah kerja KPPN Yogyakarta tahun 2023 ini BBPSIK mendapat Piagam Penghargaan sebagai satuan kerja dengan capaian IKPA berpredikat SANGAT BAIK. Pada penghargaan yang diberikan oleh Kepala KPPN Yogyakarta, Ibu Arvi Risnawati pada 21 Februari 2024 di Yogyakarta, BBPSIK tahun…
Read more

HUTAN PELANGI SIAP BERAKSI DEMI KELESTARIAN LINGKUNGAN DAN PEMBERDAYAAN MASYARAKAT

BBPSIK Jogja – Hutan Pelangi sebagai salah satu aset di Kawasan Hutan Dengan Tujuan Khusus (KHDTK) Sumberwringin, Bondowoso, Jawa Timur siap merintis aksi demi kelestarian lingkungan dan pemberdayaan masyarakat. KHDTK Sumberwringin Bondowoso merupakan salah satu KHDTK yang dikelola oleh Balai Besar Pengujian Standar Instrumen Kehutanan (BBPSIK) Yogyakarta ditetapkan melalui Keputusan Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan…
Read more

KEPALA BSILHK SAMBUNG RASA DENGAN PEGAWAI BBPSIK JOGJA

BBPSIK Jogja – Senin (19/02/24) bertempat di ruang Cendana BBPSIK terselenggara kegiatan Sambung Rasa antara Kepala Badan Standardisasi Instrumen Lingkungan Hidup dan Kehutanan (BSILHK), Ir. Ary Sudijanto, MSE dengan segenap pegawai BBPSIK. Kepala BBPSIK, Dwi Prabowo Yuga Suseno, S.Si., M.Sc., Ph.D. yang membuka acara tersebut menyampaikan maksud dari terselenggaranya kegiatan adalah sebagai ajang komunikasi dua…
Read more

FIELDTRIP SMP-ITM SYUHADA YOGYAKARTA

BBPSIK Jogja – BBPSIK Jogja kembali menerima tamu, adik-adik dari SMP IT Masjid Syuhada (SMP-ITMS) Yogyakarta, Selasa (30/01/24). Kunjungan bagian pertama ini khusus untuk siswa putra, sebanyak 95 orang. Dalam sambutannya, Kepala BBPSIK, Bapak Dwi Prabowo YS menyampaikan bahwa pada era global ini kita harus mulai berpikir secara luas, kita harus berpikir jauh ke depan…
Read more

MENTERI LHK RESMIKAN GEDUNG MESS BPKHTL WILAYAH XI YOGYAKARTA

BBPSIK Jogja – Ibu Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan (LHK) resmikan gedung mess Balai Pemantapan Kawasan Hutan dan Tata Lingkungan (BPKHTL) Wilayah XI Yogyakarta pada Sabtu, 27/01/2024. Kegiatan ini merupakan rangkaian kegiatan koordinasi revitalisasi dan pemanfaatan aset dan bangunan Direktorat Jenderal Planologi Kehutanan dan Tata Lingkungan (PKTL) Kementerian LHK yang dilakukan dalam rangka menjaga aset…
Read more

Melihat Peluang Jenjang Karir, SMAN 1 Turi Kunjungi BBPSIK

BBPSIK Jogja – ”Setelah ini kamu mau lanjut kemana?” inilah sebuah pertanyaan sederhana dari Lukman Lukman Hakim S.Hut., MP, Penyuluh Ahli Madya kepada audience pada acara Kunjungan SMA N 1 Turi di Balai Besar Pengujian Standar Instrumen Kehutanan (16/01/24). Sederhana namun jawabannya menjadi sangat sulit bagi para siswa kelas 12 ini. Hal ini menjadi salah…
Read more

VALIDASI FORM UKL-UPL STANDAR SPESIFIK UNTUK KEGIATAN PENYEDIAAN JASA LINGKUNGAN AIR PADA KAWASAN KONSERVASI

BBPSIK Jogja – Tim validasi BBPSIK melaksanakan kegiatan validasi standar form UKL-UPL Kegiatan usaha penyediaan jasa lingkungan air pada kawasan konservasi untuk tujuan pemenuhan kebutuhan non-komersial masyarakat, pemenuhan keperluan rumah tangga, irigasi dan kepentingan sosial di Taman Wisata Alam (TWA) Grojogan Sewu di Kabupaten Karanganyar, Jawa Tengah pada pertengahan Desember 2023 lalu. Sumber air yang…
Read more